Doki Doki Morning atau sering disebut DDM / DODOMO adalah sebuah “Grup Dance” asal jakarta, yang terbentuk pada 29 April 2014, dengan konsep facepaint yang unik, mengusung flashmob dance pada awalnya, dan terus berkembang hingga sekarang, konsep di dalam DDM sendiri memiliki beberapa sub team / pembagian tim dance dengan konsep yang berbeda.
Saat ini DDM memiliki 2 grup / sub team yaitu :
Dalam performnya sendiri DDM Selalu menampilkan hal-hal yang heboh dan penuh interaksi mengajak penonton ikut menari bersama dengan semangat.
Oya, dan tiap performnya kami selalu membagi-bagikan hadiah yang menarik looooh.
Tim Di Dalam DOKI DOKI MORNING :
1. DDM - KABUKI BROTHER & SISTER TEAM :
- Visual : penampilan berkonsep kabuki / facepaint yang unik.
- Parody : mengkolaborasi antara dance dan drama komedi.
Yaitu kolaborasi drama / kabaret, dance, & musik atau sering di sebut Flashmob, yang di tiap penampilannya DDM KBS selalu mengajak & berinteraksi dengan penonton untuk ikut berjoget / dance yang pastinya seru dan antraktif.
Menampilkan perpaduan antara drama komedi & tarian yang akan membuat penonton terhibur, serta bisa ikut menari dengan irama lagu yang energic.
2. DDM – KAWAII METAL TEAM :
Beranggotakan 3cewe kawaii kita yaitu : Marin Chan Cei chan & Rin Chan ini terbentuk seiringnya ddm berjalan..
KawaiiMetal Team mengusung konsep cover dance idol grup “Baby Metal” asal jepang. yang selalu antraktif saat perform, totalitas yang tinggi, dengan penampilan yang keren dan menghibur pastinya.
Dengan konsep Facepaint Kawaii, dan memakai kostum yang unik. serta dance yang energik.
VIDEO PERFORM :
- DDM @HELLOFEST2014
- DDM @JANOSHI SMA 1 BEKASI
- DDM @HIYOCHU SMA 2 BEKASI
- DDM KAWAII METAL @MM FEST
For More Info :
- Doki doki morning page : https://www.facebook.com/pages/Doki-Doki-Morning/293577004141182?sk=timeline
085781250689 / Deni / Sugi
doki2morning@gmail.com
0 komentar:
Posting Komentar